• Wednesday, 27 November 2024

WNA Kecelakaan, Spot Foto di Kawah Ijen Ditutup

WNA Kecelakaan, Spot Foto di Kawah Ijen Ditutup
Potret Kawah Ijen (Sumber: X @NftSariyildiz)

SEAToday.com, Banyuwangi - Jalur Hutan Mati, salah satu lokasi foto di Kawah Ijen, Banyuwangi, ditutup untuk umum menyusul tragedi yang menimpa WNA asal Tiongkok dengan inisial HL (31). Penutupan dilakukan dengan pemasangan garis polisi sepanjang 400 meter di jalur tersebut.

Selain itu, tambang belerang yang dapat mengeluarkan api biru juga ditutup sementara.

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Banyuwangi tengah mematangkan mekanisme mengambil foto di tempat tersebut, karena meskipun populer, mengambil foto di tempat tersebut cukup berbahaya.

Sebelumnya, HL tewas setelah terjatuh ke dalam jurang sedalam 100 meter di Kawah Ijen, Senin (20/4). Ia datang ke lokasi untuk menyaksikan matahari terbit. Ia sempat berpose untuk foto sebelum berjalan mundur dan terjatuh karena terpeleset oleh roknya.

Share
News Update
President Prabowo Participates in Voting at TPS 08 Bojong Koneng

President Prabowo Participates in Voting at TPS 08 Bojong Koneng

Jakarta Election Commission Recommends Transfer Voters Arrive at...

Jakarta Election Commission recommends transfer voters arrive at polling stations between 11 AM and 1 PM.

Jakarta Provincial Government to Free Six-Month Flat Rent for Peo...

The Jakarta Provincial Government has announced that it will waive the rent for six months for all residents living under the toll road who have moved in to the flats.

The National Museum Exhibits 200 Keris Collections, Celebrating 1...

The event is part of the 19th anniversary of the designation of the Indonesian Keris as a World Cultural Masterpiece by UNESCO, which was announced on November 25, 2005 and then inscribed in UNESCO's Representative List...

Sara Duterte: Philippine VP Who Hired Hitman to Target President...

Sara Duterte is the Vice President of the Philippines who allegedly planned to assassinate Philippine President Ferdinand Marcos Jr.

Trending