Disertasi Mahasiswi Indonesia Raih Summa Cum Laude di Al-Azhar Kairo
SEAToday.com, Kairo - Iffatul Umniati Ismail, mahasiswi program doktor asal Indonesia berhasil meraih predikat tertinggi Summa Cum Laude atas disertasi ilmu ushul fikih di Universitas Al Azhar, Kairo.
Melansir Antara, Iffatul menulis disertasi yang berjudul “Ijtihad dan Fatwa dalam Merespons Isu-Isu Hukum Kontemporer: Kajian terhadap Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) dalam Perspektif Ilmu Ushul Fikih“.
Disertasi itu berisikan tentang dua kecenderungan MUI yang bertolak belakang dalam mengeluarkan fatwa. Gagasan Iffatul menegaskan bahwa perbedaan antara 'kebutuhan' dengan 'keadaan darurat' harus ada.
"Kadang-kadang MUI sangat hati-hati dalam mengeluarkan fatwa haram atas beberapa jenis makanan yang biasa dikonsumsi, namun terkadang memudahkan ketika fatwa itu terkait medis dan pengobatan," ujar Iffatul yang dirilis KBRI Kairo pada Selasa (27/2/2024).
Disertasi karya Iffatul mendapatkan apresiasi dari para guru besar Universitas Al Azhar dan disarankan untuk dibuat versi yang lebih ringan.
“Iffatul telah menulis sebuah disertasi berkualitas tinggi yang menerapkan ilmu-ilmu klasik Al-Azhar dalam konteks modern; terkait bagaimana seharusnya kita menyikapi isu-isu kontemporer. Dan ini adalah disertasi yang harus dibaca secara luas!”, ungkap Dr. Mahmoud, salah satu penguji.
Sidang Disertasi ini dihadiri oleh Dr. Rahmat Aming Lasim dan M. Arif Ramadhan selaku Plt. Atase Pendidikan dan Pelaksana Fungsi Penerangan, Sosial dan Budaya KBRI Kairo.
Penulis: Halimatun Zakiah
Recommended Article
Insight Indonesia
Muhammadiyah: Ramadan 2025 Begins March 1, Eid Falls on March 30
Muhammadiyah Central Leadership (PP), Tuesday (7/1), officially set the beginning of Ramadan 1446 Hijri on March 1, 2025. Meanwhile, Eid al-Fitr or Lebaran will fall on March 30, 2025.
Ministry of Religious Affairs: 2025 Hajj Departure Begins Early M...
The Ministry of Religious Affairs (Kemenag) issued a travel plan for the 1446 Hijri/2025 Hajj pilgrimage after previously deciding on the Hajj Implementation Fee (BPIH) with the Hajj Working Committee (Panja) of the Hous...
Retirement Age for Workers Rises to 59 Years as of January 2025
This retirement age will be the basis for the utilization of the pension insurance program implemented by the Employment Social Security Agency (BPJS TK).
Government Plans To Have 5000 Heads of SPPG for Makan Bergizi Gra...
The government plans to have 5,000 heads of Nutrition Fulfillment Service Units (SPPG) to manage Makan Bergizi Gratis Programme.
Popular Post
SOEs Ministry Tries Out Four Days in Workweek System
The State-Owned Enterprises (SOEs) Ministry is testing the implementation of a four-day workweek. This was shared on Instagram @lifeatkbumn on Saturday (6/8).
TransJakarta Extends Operational Hours of Soekarno-Hatta Airport...
TransJakarta extended its service time until midnight for the corridor with destination to the Soekarno-Hatta International Airport, starting Wednesday (6/19).
Trending Topic
Weather Forecast
Weather Forecast: Rainy Day in Jakarta, Prepare for Showers from...
The Jakarta area is forecasted to experience rain starting Thursday (1/16) afternoon and continuing into the evening, according to the Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG).
BMKG Predicts Light Rain in 20 Regions in Indonesia Today
As many as 20 regions in Indonesia have the potential to experience light rain on Tuesday (7/1/2025) today. Here is the complete list.
Weather Forecast for Jakarta Saturday 4 Januari 2025
BMKG predicts that Jakarta on Saturday (4/1/2025) today will only be cloudy from morning to night.
Weather Forecast for Jakarta and Around: Light Rain
The Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG) predicts that light rain will fall in several areas in Jakarta