• Tuesday, 22 October 2024

Menkes Luncurkan Portal SatuDNA, Cek Informasinya

Menkes Luncurkan Portal SatuDNA, Cek Informasinya

SEAToday.com, Jakarta - Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin meluncurkan portal SatuDNA sebagai kelanjutan program Biomedical and Genome Science Initiative (BGSi), Kamis (12/9).

“Jadi, kedepannya, dari 280 juta penduduk, Indonesia akan memiliki data demografi, klinis, dan genomik yang memberikan berbagai peluang dan bermanfaat dalam big data analisis,” ujar Menkes. 

Menurutnya, informasi genomik ini akan sangat berguna dalam membantu ketepatan diagnosis dan pengobatan di masa depan dan akan dijalan oleh sepuluh rumah sakit vertikal yang berfokus pada sepuluh penyakit utama. Ini termasuk kanker, penyakit metabolik, infeksi, neurodegeneratif, kardiovaskular, kesehatan usia lanjut, kecantikan dan kebugaran, kesehatan mental, kesehatan ibu dan anak, dan penyakit langka.

Untuk menjadi partisipan, masyarakat dapat mengakses layanan pemeriksaan farmakogenomik secara gratis melalui fitur SatuDNA di aplikasi SATUSEHAT Mobile.

Share
News Update
Prabowo Appoints Luhut Binsar Pandjaitan as Chairman of National Economic Council

Prabowo Appoints Luhut Binsar Pandjaitan as Chairman of National Economic Council

UNIFIL: Israeli Forces Destroy Watchtower in South Lebanon

The UN peacekeeping force in south Lebanon announced on Sunday (20/10), an Israeli military bulldozer deliberately destroyed one of their watchtowers and perimeter fences in the Tyre district of south Lebanon.

The List of Ministers in Prabowo-Gibran's Merah Putih Cabinet

President Prabowo Subianto announced the composition of his cabinet named the Merah Putih Cabinet as well as the names of ministers in his government cabinet at the Presidential Palace, Jakarta, Sunday, October 20, 2024...

Prabowo Announces The Name of His Cabinet as the Merah Putih Cabi...

With the agreement of the general heads of our coalition, we name this cabinet the Merah Putih Cabinet and I would like to announce the composition of the 2024 Merah Putih Cabinet,” President Prabowo said.

Official Portraits of President Prabowo Subianto, VP Gibran Rakab...

The official portraits of Indonesia's President and VP for 2024-2029 have been released by the Indonesian Government.

Trending