• Friday, 18 October 2024

Biaya Turis Asing Rp150.000 di Bali Akan Berlaku Mulai 14 Februari

Biaya Turis Asing Rp150.000 di Bali Akan Berlaku Mulai 14 Februari
Biaya Turis Asing Rp150.000 di Bali Akan Berlaku Mulai 14 Februari. Photo : Forbes

SEAToday.com, Bali - Pemerintah Provinsi Bali akan berlakukan pajak pariwisata bagi turis asing sejumlah 150.000 rupiah mulai 14 Februari.

Berdasarkan laman Love Bali yang dikelola pemprov Bali, aturan pungutan ini tertuang dalam Peraturan Gubernur Bali Nomor 6 Tahun 2023. Kebijakan ini diambil untuk mengatasi berbagai permasalahan di Bali, seperti menjaga meledaknya jumlah turis, menjaga kelestarian budaya serta pemurnian adat-istiadat Bali.

Demi kemudahan para turis, pemprov mendorong pembayaran secara daring melalui situs atau aplikasi Love Bali. Turis yang telah membayar akan menerima QR code untuk dipindai saat kedatangan di Bali.

Share
News Update
11 Females Figures List to Join Prabowo's Cabinet

11 Females Figures List to Join Prabowo's Cabinet

UN: Israel Denies 85 Pct. Aid Movement to Northern Gaza

The UN warned that conditions in Northern Gaza had reached “catastrophic” as the Israeli military is “severely compromising people’s access to means of survival”, Tuesday (10/15).

UNICEF: Israeli Attack on Gaza Hospital's Refugee Camps Shocks th...

The United Nations Children's Fund (UNICEF) condemns Israel's attack on refugee tents on the grounds of the Al Aqsa Martyrs Hospital in the Gaza Strip on Sunday (10/13), as a world-shaking tragedy.

KSP Moeldoko Praises President Jokowi’s Achievements During 10 Ye...

Indonesian Presidential Chief of Staff (KSP) General (Ret.) Moeldoko praised the achievements of President Joko “Jokowi” Widodo.

WHO: 72 Patients, Medical Staff Killed in Israeli Attack in Leban...

The World Health Organization (WHO) on Wednesday (10/16) released a statement saying that 72 medical workers and patients have been killed and 43 others injured by Israeli attacks in Lebanon.

Trending