• Saturday, 23 November 2024

BRIN Ungkap Indonesia Miliki Potensi Terumbu Laut untuk Alternatif Pangan

BRIN Ungkap Indonesia Miliki Potensi Terumbu Laut untuk Alternatif Pangan
BRIN Ungkap Indonesia Miliki Potensi Terumbu Laut untuk Alternatif Pangan (Shutterstock)

SEAToday.com, Jakarta - Professor Wikanti Asriningrum sebagai Peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mengungkapkan bahwa Indonesia mempunyai daerah bentangan goba (lagoon) terumbu laut dangkal yang dapat menjadi sumber alternatif sumber pangan.

"Di dalam goba terumbu, di dalam terumbunya sendiri, dapat menjadi alternatif bagi ketahanan pangan di Indonesia, terutama yang bersumber dari perairan laut dangkal," kata Wikanti dikutip dari Antara.

Itu diungkapkan berdasarkan pengamatan citra satelit di wilayah Kepulauan Seribu, DKI Jakarta. 

"Goba terumbu atau bentuk lahan terumbu ini menyediakan lebih banyak nutrisi untuk budi daya, misalnya keramba ikan laut, rumput laut, dan sebagainya," tambahnya.

Selain pemanfaatan sebagai alternatif sumber pangan, terumbu yang ada di laut dangkal tersebut juga dapat menjadi sumber air. 

“Karena bersih goba terumbu bisa menjadi sumber air untuk diproses menjadi air siap minum, seperti yang di Pulau Panggang,” pungkas Wikanti.

Pemanfaatan satelit ini juga dilakukan untuk memberikan kesepahaman yang sama bagi para peneliti, pelaut, dan pembuat kebijakan.

Penulis: Annisa Salsabilla

Share
News Update
UN Condemns Security Council’s Failure to Pass Crucial Ceasefire Resolution

UN Condemns Security Council’s Failure to Pass Crucial Ceasefire Resolution

Erick Thohir Officially Inaugurates New Board for Indonesian Futs...

The formation of the new management for these two federations under PSSI aims to align all stakeholders related to football in Indonesia.

BAZNAS to Build Hospitals, Mosques, Schools in Gaza Recovery Prog...

The funds to be used are the donation funds that are still being held for the Palestinian people. According to him, the donation for Palestine titled “Membasuh Luka Palestina”

Ngurah Rai Airport Expands Access to Nusantara via Balikpapan wit...

General Manager of PT Angkasa Pura Indonesia I Gusti Ngurah Rai Airport Ahmad Syaugi Shahab in Denpasar, on Wednesday (11/20), said this route adds connection opportunities to the State Capital of the Archipelago.

Minister Yusril Clarifies: Mary Jane Veloso Transferred, Not Rele...

Yusril explained that the Indonesian government had received an official request from the Philippine government regarding the transfer of Mary Jane Veloso. The transfer can be carried out if the conditions set by the Ind...

Trending
LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1