• Wednesday, 13 November 2024

Cara Cek e-Materai Asli atau Palsu, Jangan Tertipu!

Cara Cek e-Materai Asli atau Palsu, Jangan Tertipu!
Cara cek e-meterai asli atau palsu. (dok: Instagram/@peruri.indonesia)

SEAToday.com, Jakarta - E-meterai merupakan elemen penting yang diperlukan dalam melengkapi dokumen pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024.

Hal ini membuat penting bagi pelamar untuk mengetahui e-meterai yang digunakan tersebut asli atau palsu.

Beberapa dokumen yang membutuhkan e-meterai seperti surat pernyataan dan surat lamaran. Dokumen ini wajib dibubuhkan e-meterai CPNS 2024 sebagai tanda sah dan bukti legal dari dokumen pemerintahan.

Berikut beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengecek e-meterai tersebut asli atau palsu, dilansir dari Instagram resmi Peruri @peruri.digital.

Terdapat 3 cara yang bisa dilakukan:

1. Menggunakan PDF Reader

Klik kanan dokumen buka dengan Adobe Acrobat Reader

Klik dua kali pada e-meterai

Klik signature properties

Lalu klik show signer's certificate

Kamu bisa cek validasi e-meterai CPNS 2024 milikmu

2. Menggunakan laman https://verification.peruri.co.id/ 

Masukkan file dokumen kamu

Klik "Saya Bukan Robot" pada captcha.

Upload PDF, lalu kamu bisa cek validasi e-meterai CPNS 2024 milikmu

3. Menggunakan laman https://tte.kominfo.go.id/verifyPDF

Unggah dokumen PDF

Klik tampilkan

Kamu bisa cek validasi e-meterai CPNS 2024 milikmu.

Share
News Update
Multiple Accidents on Cipularang Toll Road KM 92 Damaging Numerous Vehicles

Multiple Accidents on Cipularang Toll Road KM 92 Damaging Numerous Vehicles

Gibran’s Public Complaint Service Launches at Vice President's Pa...

This news was conveyed by Gibran through an upload via his personal Instagram account @gibran_rakabuming. The upload shows the caption “Lapor Mas Wapres” as well as details of the schedule, address, and complaint contact...

General Election Commission to Advise Regional Authorities on Dec...

Indonesian General Election Commission (KPU) member August Mellaz announced that the KPU would instruct regional offices to issue a formal decision regarding the establishment of a national holiday on November 27, 2024,...

President Prabowo Oversees $10.07 Billion Deal Between Indonesian...

resident Prabowo Subianto attended the signing of a memorandum of understanding (MoU) between Indonesian and Chinese companies, totaling $10.07 billion.

Under Intensive Monitoring, 6 Volcanoes in Indonesia Are on Alert...

The volcanoes on alert include Mount Awu (Sangihe Islands, North Sulawesi), Mount Ibu (Halmahera Island, Maluku), Mount Iya (Ende Regency, East Nusa Tenggara), Mount Marapi (Tanah Datar and Agam regencies, West Sumatra),...

Trending