• Tuesday, 19 November 2024

Debat Ketiga Capres Pemilu 2024: Ganjar Tekankan Penguatan BSSN

Debat Ketiga Capres Pemilu 2024: Ganjar Tekankan Penguatan BSSN
Ganjar Pranowo-Mahfud MD saat debat ketiga capres Pemilu 2024 (SEAToday.com/Lana Arif Erlangga)

SEAToday.com, Jakarta - Calon Presiden Nomor Urut Ketiga Ganjar Pranowo menekankan pentingnya penguatan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) dalam pertahanan siber. Hal itu dikatakan Ganjar dalam Debat Ketiga Capres Pemilu 2024, Minggu (7/1/2024) di Istora Senayan, Jakarta.

“Pertama kita harus menguatkan BSSN yang penting kita buat kekuatan sistem yang kuat selain membangun SDM dan infrastruktur yang baik,” kata Ganjar.

Ganjar menambahkan, yang juga penting adalah sistem pemulihan (recovery) yang tinggi dalam pertahanan siber. Mantan Gubernur Jawa Tengah itu juga menegaskan pentingnya ruang bagi pemuda-pemudi Indonesia yang telah diberangkatkan lewat beasiswa LPDP.

“Dan tentu saja LPDP itu punya potensi yang sangat tinggi untuk memberangkatkan orang-orang anak-anak hebat ke sana namun demikian ketika mereka sudah balik mereka harus diberikan ruang untuk dapat bekerja,” kata Ganjar.

Debat Ketiga Capres Pemilu 2024 berlangsung di Istora Senayan, Jakarta. Tema debat ketiga adalah Pertahanan, Keamanan, Hubungan Internasional dan Geopolitik.

 

Share
News Update
Philippines Begins Recovery After Super Typhoon Man-yi, the Sixth Storm in a Month

Philippines Begins Recovery After Super Typhoon Man-yi, the Sixth Storm in a Month

Transjakarta to Extend Operational Hours during Indonesia vs Saud...

With the extended hours, Transjakarta’s regular services, which normally operate from 5:00 AM to 10:00 PM, will now run until 11:00 PM. Additionally, the Angkutan Malam Hari (AMARI) service will continue operating from 1...

Typhoon Man-yi Disrupts Flight Operations in the Philippines

According to the Civil Aviation Authority of the Philippines, a total of 75 domestic flights and 18 international flights operated by Philippine Airlines and Cebu Pacific were canceled on Sunday and Monday (Nov. 18), as...

Pertamina Shares Self-Sustaining Energy Village Success Stories a...

PT Pertamina (Persero) operates with a strong focus on sustainability and creating direct positive impacts on society. One of its standout programs, Desa Energi Berdikari (DEB) or Self-sustaining Energy Village, exemplif...

China Calls for Accelerated Construction of China-Thailand Railwa...

Chinese President Xi Jinping emphasized the importance of accelerating the construction of the China-Thailand Railway and expanding cooperation in innovative fields such as new energy, the digital economy, and artificial...

Trending
LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1