• Saturday, 26 April 2025

Kate Middleton Dikabarkan Tulis Kata-Kata Sendiri untuk Pengumuman Idap Kanker

Kate Middleton Dikabarkan Tulis Kata-Kata Sendiri untuk Pengumuman Idap Kanker
Kate Middleton Sakit Kanker (Instagram @katemiddleton.id)

SEAToday.com, London-Kate Middleton masih terus menjadi sorotan setelah pengumuman mengejutkan bahwa dirinya menderita kanker. Ibu tiga anak ini dikabarkan menulis sendiri kata-kata dalam pengumuman tersebut.

"Dia menulis sendiri setiap kata," ungkap sebuah sumber istana kepada People mengenai pidato video Princess of Wales, yang dirilis pada Jumat, 22 Maret 2024 dan direkam dua hari sebelumnya di taman-taman Kastil Windsor.

Seorang teman yang dekat dengan keluarga menambahkan, "Dia menulis sendiri kata-katanya, menyampaikannya secara pribadi dan ingin memutuskan kapan waktu yang tepat untuk menyampaikan berita ini kepada dunia."

Pada Jumat, Kate membagikan diagnosis kankernya dalam sebuah pesan video yang emosional. Istri Pangeran William ini mengatakan bahwa dia menerima diagnosis tersebut setelah menjalani operasi perut pada Januari setelah tes pasca-operasi "menemukan adanya kanker" dan kini dalam "tahap awal" pengobatan.

Pangeran William dikatakan "sangat bangga dengan istrinya atas keberanian dan kekuatan yang ditunjukkannya tidak hanya minggu ini, tetapi sejak operasi pada bulan Januari," kata sumber kerajaan.

Orang dalam menambahkan bahwa William sangat melindungi keluarganya, dengan menyatakan, "Sekarang, lebih dari sebelumnya, ia fokus untuk memastikan istrinya memiliki privasi yang dibutuhkan untuk pulih sepenuhnya dan anak-anaknya terlindungi dari ketertarikan terhadap berita yang telah disebarkan."

 

Share
Insight Indonesia
Indonesia Responds to US Tariffs with Tax Relief Measures

Indonesia Responds to US Tariffs with Tax Relief Measures

TNI Law Amendments Officially Passed by Parliament

The Bill on Amendments to Law Number 34 of 2004 on the Indonesian National Armed Forces (TNI) has been approved

President Prabowo Leads Meeting on Downstream Industry Accelerati...

President Prabowo Subianto held a limited meeting with several cabinet ministers at his residence in Hambalang, Bogor

Japan's Prime Minister Supports Indonesia to Become a Member of O...

Japan's Prime Minister, Shigeru Ishiba, expressed his support for Indonesia's efforts to become a full member of the Organization for Economic Cooperation and Development (OECD), which currently consists of 38 countries...

Muhammadiyah: Ramadan 2025 Begins March 1, Eid Falls on March 30

Muhammadiyah Central Leadership (PP), Tuesday (7/1), officially set the beginning of Ramadan 1446 Hijri on March 1, 2025. Meanwhile, Eid al-Fitr or Lebaran will fall on March 30, 2025.

Trending Topic
Weather Forecast
Weather Forecast Today: Some Cities Are Expecting Light Rain

Weather Forecast Today: Some Cities Are Expecting Light Rain

Potential Extreme Weather to Hit Western Indonesia

The Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG) has identified the potential for extreme weather in western Indonesia

The Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG) Predic...

The Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG) predicts that high-intensity rainfall will continue until March 11. Although a slight decrease in intensity is expected in the coming days due to weather modific...

Weather Forecast: Light Rain Across Jakarta on Thursday Afternoon

The Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG) forecasts that all areas of Jakarta will experience light rain on Thursday (2/13) afternoon.

Jakarta Weather Forecast: Rain in the Morning, Clouds Throughout...

The Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG) has forecasted light rain in several areas of Jakarta on Tuesday morning, including West Jakarta, Central Jakarta, East Jakarta, North Jakarta, and the Thousand...