Polisi Kerahkan 890 Personel Amankan Laga Indonesia di Piala AFF
SEAToday.com, Jakarta - Polresta Surakarta menyebut sebanyak 890 personel gabungan dikerahkan untuk mengamankan laga Timnas Indoneisa pada Piala AFF di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah.
"Sebanyak 890 petugas pengamanan gabungan akan kami siapkan, TNI, Polri, Dishub, Satpol PP, Damkar, PLN," kata Kapolresta Surakarta Kombes Pol Iwan Saktiadi, dilansir Antara.
Mereka nantinya akan membantu pengamanan saat pertandingan Indonesia melawan Laos pada 12 Desember dan melawan Filipina pada 21 Desember.
"Ketentuan dari AFF, pedomannya seperti yang lalu yakni kami di ring 2 dan 3. Kalau di dalam ada yang urgent atas permintaan senior official pengamanan meminta kami masuk ke lapangan," katanya.
Tidak hanya itu, para petugas keamanan pun akan memastikan pengawalan, baik untuk perangkat pertandingan, wasit, hingga pemain.
Iwan pun mengimbau para penonton untuk memikirkan lokasi parkir kendaraan. Hal ini mengingat keterbatasan parkir di Stadion Manahan.
Adapun beberapa kantong parkir yang disediakan yaitu di Terminal Tirtonadi, Benteng Vastenburg, dan tempat parkir Masjid Sheikh Zayed.
Terkait dengan pengamanan tamu VVIP yang akan menyaksikan pertandingan tersebut, ia mengatakan bahwa sejauh ini pihaknya belum menerima informasi siapa saja tamu VVIP yang akan hadir langsung ke Stadion Manahan.
Recommended Article
Insight Indonesia
Muhammadiyah: Ramadan 2025 Begins March 1, Eid Falls on March 30
Muhammadiyah Central Leadership (PP), Tuesday (7/1), officially set the beginning of Ramadan 1446 Hijri on March 1, 2025. Meanwhile, Eid al-Fitr or Lebaran will fall on March 30, 2025.
Ministry of Religious Affairs: 2025 Hajj Departure Begins Early M...
The Ministry of Religious Affairs (Kemenag) issued a travel plan for the 1446 Hijri/2025 Hajj pilgrimage after previously deciding on the Hajj Implementation Fee (BPIH) with the Hajj Working Committee (Panja) of the Hous...
Retirement Age for Workers Rises to 59 Years as of January 2025
This retirement age will be the basis for the utilization of the pension insurance program implemented by the Employment Social Security Agency (BPJS TK).
Government Plans To Have 5000 Heads of SPPG for Makan Bergizi Gra...
The government plans to have 5,000 heads of Nutrition Fulfillment Service Units (SPPG) to manage Makan Bergizi Gratis Programme.
Popular Post
SOEs Ministry Tries Out Four Days in Workweek System
The State-Owned Enterprises (SOEs) Ministry is testing the implementation of a four-day workweek. This was shared on Instagram @lifeatkbumn on Saturday (6/8).
TransJakarta Extends Operational Hours of Soekarno-Hatta Airport...
TransJakarta extended its service time until midnight for the corridor with destination to the Soekarno-Hatta International Airport, starting Wednesday (6/19).
Trending Topic
Weather Forecast
Weather Forecast: Rainy Day in Jakarta, Prepare for Showers from...
The Jakarta area is forecasted to experience rain starting Thursday (1/16) afternoon and continuing into the evening, according to the Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG).
BMKG Predicts Light Rain in 20 Regions in Indonesia Today
As many as 20 regions in Indonesia have the potential to experience light rain on Tuesday (7/1/2025) today. Here is the complete list.
Weather Forecast for Jakarta Saturday 4 Januari 2025
BMKG predicts that Jakarta on Saturday (4/1/2025) today will only be cloudy from morning to night.
Weather Forecast for Jakarta and Around: Light Rain
The Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG) predicts that light rain will fall in several areas in Jakarta