Mengenal Berbagai Keunikan Perayaan Waisak di Negara Asia Timur
SEAToday.com, Jakarta - Perayaan Hari Besar bagi umat Buddha yaitu Waisak memiliki keunikan dan tradisi berbeda-beda. Biasanya, umat Buddha akan beribadah ke vihara atau kuil secara langsung pada dini hari dengan bernyanyi tiga permata suci (Buddha, Dharma, dan Sangha).
Di Indonesia sendiri, perayaan Waisak yang terkenal adalah peerbangan lampion di kompleks Candi Borobudur. Rangkaian perayaan lainnya juga terdapat di Kabupaten Grobogan dengan penyalaan obor menggunakan api abadi Mrapen.
Dilansir dari berbagai sumber, negara di Asia Timur memiliki cara tersendiri untuk merayakan hari suci Waisak, di antaranya:
- Tiongkok
Diketahui bahwa banyak penganut agama Buddha di Tiongkok, bahkan termasuk yang terbesar di dunia. Umat Buddha di negara ini biasanya akan menjalani ritual yang bernama Yufojie, dimana rangkaian ibadahnya dengan menuangkan air wangi yang telah diberkati ke patung Buddha.
- Jepang
Umat Buddha di Jepang biasanya akan merayakan Waisak dengan membuat replika kuil berhiaskan bunga musim semi. Replika kuil tersebut nantinya akan ditambahkan patung Buddha. Dan patung tersebut juga akan dituangkan ama-cha yang terbuat dari bunga Hortensia.
- Korea Selatan
Perayaan Waisak di Korea Selatan hampir sama dengan Indonesia, yaitu mengadakan pawai disebut dengan Festival Lentera Teratai. Pawai ini diketahui sudah ada sejak masa Dinasti Goryeo dan Joseon atau sekitar 1.200 tahun lalu.
Berbagai perayaan Waisak sebagai hari suci umat Buddha di Indonesia dan negara-negara Asia Timur menunjukkan keidentikan tetapi dengan keunikan masing-masing negara.
Karena tujuan umat Buddha dalam Hari Raya Waisak adalah untuk mengenang kelahiran Pangeran Siddharta, pencapaian Pangeran Siddharta menjadi Buddha, dan wafatnya Buddha Gautama (Pangeran Siddharta).
Penulis: Annisa Salsabilla
Recommended Article
Insight Indonesia
Muhammadiyah: Ramadan 2025 Begins March 1, Eid Falls on March 30
Muhammadiyah Central Leadership (PP), Tuesday (7/1), officially set the beginning of Ramadan 1446 Hijri on March 1, 2025. Meanwhile, Eid al-Fitr or Lebaran will fall on March 30, 2025.
Ministry of Religious Affairs: 2025 Hajj Departure Begins Early M...
The Ministry of Religious Affairs (Kemenag) issued a travel plan for the 1446 Hijri/2025 Hajj pilgrimage after previously deciding on the Hajj Implementation Fee (BPIH) with the Hajj Working Committee (Panja) of the Hous...
Retirement Age for Workers Rises to 59 Years as of January 2025
This retirement age will be the basis for the utilization of the pension insurance program implemented by the Employment Social Security Agency (BPJS TK).
Government Plans To Have 5000 Heads of SPPG for Makan Bergizi Gra...
The government plans to have 5,000 heads of Nutrition Fulfillment Service Units (SPPG) to manage Makan Bergizi Gratis Programme.
Popular Post
SOEs Ministry Tries Out Four Days in Workweek System
The State-Owned Enterprises (SOEs) Ministry is testing the implementation of a four-day workweek. This was shared on Instagram @lifeatkbumn on Saturday (6/8).
TransJakarta Extends Operational Hours of Soekarno-Hatta Airport...
TransJakarta extended its service time until midnight for the corridor with destination to the Soekarno-Hatta International Airport, starting Wednesday (6/19).
Trending Topic
Weather Forecast
Weather Forecast: Light Rain Expected in Jakarta from Afternoon t...
The Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG) has forecasted light rain in Jakarta on Monday (1/20), expected to occur from afternoon until night.
Weather Forecast: Rainy Day in Jakarta, Prepare for Showers from...
The Jakarta area is forecasted to experience rain starting Thursday (1/16) afternoon and continuing into the evening, according to the Meteorology, Climatology, and Geophysics Agency (BMKG).
BMKG Predicts Light Rain in 20 Regions in Indonesia Today
As many as 20 regions in Indonesia have the potential to experience light rain on Tuesday (7/1/2025) today. Here is the complete list.
Weather Forecast for Jakarta Saturday 4 Januari 2025
BMKG predicts that Jakarta on Saturday (4/1/2025) today will only be cloudy from morning to night.