• Monday, 23 December 2024

Menlu Singapura Vivian Balakrishnan Kunjungi Presiden Jokowi di Istana Negara

Menlu Singapura Vivian Balakrishnan Kunjungi Presiden Jokowi di Istana Negara
Menteri Luar Negeri (Menlu) Singapura Vivian Balakrishnan bertemu dengan Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jumat (26/4).

SEAToday.com, Jakarta-Menteri Luar Negeri (Menlu) Singapura Vivian Balakrishnan bertemu dengan Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jumat (26/4). Menlu Indonesia Retno L. P. Marsudi mengatakan pertemuan tersebut untuk membahas persiapan untuk kunjungan Perdana Menteri (PM) Singapura Lee Hsien Loong ke Indonesia pada 29 April mendatang untuk menghadiri Leader’s Retreat.

“Inti dari pertemuan, baik dengan saya maupun kunjungan kehormatan dengan Bapak Presiden, adalah untuk persiapan kunjungan PM Singapura ke Indonesia pada Senin, 29 April, dalam rangka Leader’s Retreat,” kata Menlu Retno.

Menlu Retno juga mendampingi Menlu Vivian untuk bertemu dengan Presiden Jokowi. Ia mengatakan Indonesia dan Singapura mengadakan Leader’s Retreat setiap tahun secara bergantian. Tahun ini, Indonesia ditunjuk sebagai tuan rumah.

Menlu Vivian juga menyampaikan kunjungan PM Lee ke Indonesia merupakan satu dari kunjungan terakhir sebelum beralih ke pemerintahan PM yang baru.

Share
News Update
Transjakarta Launches Open-Top Double-Decker Bus Tour, Let's Explore Jakarta in Style!

Transjakarta Launches Open-Top Double-Decker Bus Tour, Let's Explore Jakarta in Style!

91 Indonesians Successfully Evacuated from Syria, Safely Arrived...

The Ministry of Foreign Affairs has successfully evacuated 91 Indonesian citizens from Syria on December 20 and 21, 2024. The evacuation was divided into three flights.

Criminal Investigation Agency Question Cooperatives Minister Budi...

Budi Arie Setiadi, current Minister of Cooperatives, questioned by Kortastipidkor regarding undisclosed matters. Investigation linked to past scandals.

Light Rain Expected Across Most of Jakarta

The BMKG forecasts light rain for most areas of Jakarta and the Thousand Islands on Thursday, (12/19/2024).

OIKN Targets Legislative, Judicial Buildings to be Completed in...

The Nusantara Authority (OIKN) is targeting the construction of legislative and judicial infrastructure to be completed by 2028.

Trending Topic