• Friday, 22 November 2024

MV3 Garuda Limousine Jadi Mobil Kepresidenan Karya Anak Bangsa yang Digunakan Prabowo Subianto

MV3 Garuda Limousine Jadi Mobil Kepresidenan Karya Anak Bangsa yang Digunakan Prabowo Subianto
Photo: ANTARA

SEAToday.com, Jakarta - Ada yang menarik dalam momen pelantikan Presiden dan Wakil Presiden periode 2024-2029. Presiden Prabowo Subianto menggunakan MV3 Garuda Limousine berwarna putih, kendaraan terbaru produksi industri pertahanan dalam negeri, PT Pindad. Presiden Prabowo menggunakan “Maung Garuda” tersebut usai dilantik di Kompleks Parlemen, Senayan.

Direktur Utama PT Pindad Abraham Mose, Minggu (20/10) mengaku terharu dan bangga karena kendaraan karya anak bangsa tersebut digunakan dalam momentum bersejarah dan dipercaya oleh Presiden Prabowo untuk terus maju dań meningkatkan kualitasnya.

Kendaraan berbobot 2,95 ton ini memiliki daya mesin 202 PS/199 HP, transmisi AT (otomatis) dengan 8 percepatan, dan memiliki kecepatan maksimum 100 km/jam. Selain itu, mobil tersebut memiliki desain long wheelbase yang nyaman dan lega, serta dibekali fitur keamanan andal yang tahan.

Lebih lanjut, Direktur Teknologi & Pengembangan PT Pindad Sigit P. Santosa mengatakan, MV3 Garuda Limousine memiliki desain yang memperlihatkan karakter yang kuat dengan identitas bangsa Indonesia yang kental, dilengkapi dengan fitur keamanan dan kenyamanan penumpang.

Share
News Update
UN Condemns Security Council’s Failure to Pass Crucial Ceasefire Resolution

UN Condemns Security Council’s Failure to Pass Crucial Ceasefire Resolution

Erick Thohir Officially Inaugurates New Board for Indonesian Futs...

The formation of the new management for these two federations under PSSI aims to align all stakeholders related to football in Indonesia.

BAZNAS to Build Hospitals, Mosques, Schools in Gaza Recovery Prog...

The funds to be used are the donation funds that are still being held for the Palestinian people. According to him, the donation for Palestine titled “Membasuh Luka Palestina”

Ngurah Rai Airport Expands Access to Nusantara via Balikpapan wit...

General Manager of PT Angkasa Pura Indonesia I Gusti Ngurah Rai Airport Ahmad Syaugi Shahab in Denpasar, on Wednesday (11/20), said this route adds connection opportunities to the State Capital of the Archipelago.

Minister Yusril Clarifies: Mary Jane Veloso Transferred, Not Rele...

Yusril explained that the Indonesian government had received an official request from the Philippine government regarding the transfer of Mary Jane Veloso. The transfer can be carried out if the conditions set by the Ind...

Trending
LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1