• Tuesday, 19 November 2024

BMKG: Dinamika Atmosfer Jadi Penyebab Suhu Jakarta Panas di Musim Hujan

BMKG: Dinamika Atmosfer Jadi Penyebab Suhu Jakarta Panas di Musim Hujan
Ilustrasi suhu di Jakarta panas pada musim hujan. Photo : jatim.nu

SEAToday.com, Jakarta - Beberapa hari terakhir, sejumlah wilayah di Indonesia, termasuk Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek) mengalami peningkatan suhu dan cuaca panas. Padahal, bulan Desember seharusnya memasuki periode musim penghujan.

Deputi Bidang Meteorologi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Guswanto menjelaskan, kondisi ini dipengaruhi oleh dinamika atmosfer. Fenomena ini berpengaruh pada peningkatan curah hujan lebih terkonsentrasi di Pulau Jawa bagian tengah dan timur, sementara di Pulau Jawa bagian barat tidak terlalu signifikan. 

Selain itu, cuaca panas yang terjadi di wilayah Pulau Jawa juga disebabkan kondisi El Nino moderat, yang menyebabkan wilayah Jawa atau Indonesia bagian selatan tidak terdapat tutupan awan. Diperkirakan, cuaca panas di wilayah Jabodetabek masih akan berlangsung hingga akhir Desember 2023. 

Kalau cuaca di wilayah kamu gimana, SEAtizens?

Share
News Update
Philippines Begins Recovery After Super Typhoon Man-yi, the Sixth Storm in a Month

Philippines Begins Recovery After Super Typhoon Man-yi, the Sixth Storm in a Month

Transjakarta to Extend Operational Hours during Indonesia vs Saud...

With the extended hours, Transjakarta’s regular services, which normally operate from 5:00 AM to 10:00 PM, will now run until 11:00 PM. Additionally, the Angkutan Malam Hari (AMARI) service will continue operating from 1...

Typhoon Man-yi Disrupts Flight Operations in the Philippines

According to the Civil Aviation Authority of the Philippines, a total of 75 domestic flights and 18 international flights operated by Philippine Airlines and Cebu Pacific were canceled on Sunday and Monday (Nov. 18), as...

Pertamina Shares Self-Sustaining Energy Village Success Stories a...

PT Pertamina (Persero) operates with a strong focus on sustainability and creating direct positive impacts on society. One of its standout programs, Desa Energi Berdikari (DEB) or Self-sustaining Energy Village, exemplif...

China Calls for Accelerated Construction of China-Thailand Railwa...

Chinese President Xi Jinping emphasized the importance of accelerating the construction of the China-Thailand Railway and expanding cooperation in innovative fields such as new energy, the digital economy, and artificial...

Trending
LOCAL PALETTE
BEGINI CARANYA PERGI KE SUKU PEDALAMAN MENTAWAI - PART 1